Kamis, 30 Maret 2017

Creative

10 Cara Menciptakan Bayangan Hewan Dengan Tangan (Part I)

30 Mar. 2017

 

Adi Bayu Nugraha

Pengikut 19515

Diikuti

Seni adalah sesuatu yang indah dan dapat diciptakan dari apapun dan siapapun boleh menciptakannya. Banyak karya seni di dunia yang sudah dikenal manusia sejak dahulu seperti musik, tari, dan lain-lain.

Di antara banyaknya seni di dunia tersebut, pernahkah anda mendengar tentang seni bayangan? Jika belum, seni ini intinya adalah menciptakan bentuk-bentuk unik dari bayangan dan media yang paling populer digunakan adalah dengan tangan. Seni ini sangat disukai anak-anak karena biasanya bayangan yang dicptakan berupa hewan-hewan yang sangat disukai oleh anak-anak.

Untuk kalian yang penasaran bagaimana cara menciptakan bentuk bayangan hewan dengan tangan, berikut saya beri 10 tutorial berupa gambar!

 

Menciptakan bayangan Jaguar dengan dua tangan

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Menciptakan bayangan kucing dengan satu tangan saja

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Kalau sebelah kiri seperti ular, kepala bebek juga bisa. Kalau yang kanan adalah bayangan anjing.

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Nah, yang ini banyak macamnya. Bisa langsung kalian praktekkan

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Yang ini juga banyak macamnya. Unik-unik ya

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Kumpulan lagi, jadi simpel kan?

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

 

Yang atas seperti serigala, yang bawah burung

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

 Nah, ini kumpulan tutorial lagi. Bisa langsung dicoba ya!

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Wih, banyak sekali dan lucu-lucu ya bentuk yang dihasilkan!

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Aduh, nanti anak-anak takut dipatok kalau lihat bentuknya :D

(Pict Source fanspage Indian Citizen)

 

Nah, itulah tadi 10 cara mencptakan bentuk bayangan hewan yang unik-unik Sobat UC'ers. Kalian bisa memanfaatkannya untuk menghibur anak-anak, terutama buat kalian yang punya adik di rumah atau malah suka menghibur anak-anak. Semoga bermanfaat ya!

 

245

 

 

Tak Suka

Adi Bayu Nugraha

1 komentar:

  1. Penawaran Pinjaman Terjangkau (Jessicarojasloanfirm1998@hotmail.com)
    Apakah Anda Membutuhkan Pinjaman Bisnis, Atau Pinjaman Pribadi, dengan tingkat bunga rendah 2% Jika Ya?

    Nama:
    Jumlah:
    Negara:
    Nama situs:
    Durasi Pinjaman:
    Telepon Genggam:
    Pelamar yang berminat harus menghubungi kami melalui email: (Jessicarojasloanfirm1998@hotmail.com)
    Penawaran Pinjaman Terjangkau (Jessicarojasloanfirm1998@hotmail.com)

    Salam

    Nyonya Jessica Rojas

    BalasHapus